*Untuk
melihat semua artikel Sejarah Tangerang dalam blog ini Klik Disini
Balaraja tempo doeloe adalah salah satu distrik di Afdeeling Tangerang: Saat itu Afdeeling Tangerang yang dipimpin oleh seorang Asisten Residen terdiri dari tiga empat distrik: Tangerang, Maoek, Tjoeroek dan Balaradja. Oleh karena itu, nama Balaraja sudah memiliki nama besar di masa lampau. Nama Balaradja paling tidak sudah muncul sebagai nama tanah partikelir (land) tahun 1924 (lihat Bataviasche courant, 11-12-1824).
Balaraja tempo doeloe adalah salah satu distrik di Afdeeling Tangerang: Saat itu Afdeeling Tangerang yang dipimpin oleh seorang Asisten Residen terdiri dari tiga empat distrik: Tangerang, Maoek, Tjoeroek dan Balaradja. Oleh karena itu, nama Balaraja sudah memiliki nama besar di masa lampau. Nama Balaradja paling tidak sudah muncul sebagai nama tanah partikelir (land) tahun 1924 (lihat Bataviasche courant, 11-12-1824).
District Balaradja (Peta 1930) |
Apa yang menjadi keistimewaan Balaradja? Nah, itu
dia! Tentu saja menarik untuk diperhatikan. Balaradja tidak hanya batas antara
Residentie Batavia dengan Residentie Banten, tetapi juga banyak hal yang pernah
terjadi di Balaradja. Balaradja adalah salah satu area pertempuran selama
perang kemerdekaan. Mari kita telusuri sumber-sumber tempo doeloe.