*Untuk melihat semua artikel Sejarah Menjadi Indonesia dalam blog ini Klik Disini
Gerakan politik di negara-negara Asia Tenggara, khususnya di Indonesia, Malaysia dan Filipina kurang lebih sama. Kebetulan dua negara ini di masa lampau berada di bawah yurisdiksi tiga kerajaan Eropa berbeda: Belanda, Inggris dan Spanyol/Amerika Serikat. Lalu secara khusus diantara Indonesia dan Malaysia isu Islam vs non Islam mengemuka dan juga isu kebangsaan (pribumi di satu sisi dan Timur Asiang seperti Cina, India dan Arab di sisi lain). Isu-isu itu telah lama diselesaikan (dipersatukan) di Indonesia, tetapi tidak di Malaysia.
Lantas bagaimana sejarah mengapa di Malaysia tidak bisa dipersatukan? Seperti disebut di atas, upaya persatuan itu pada era Hindia Belanda telah didialektikan dan kemudian menemukan bentuk kesatuan pada tahun 1945. Persatuan dan kesatuan di Indonesia terus dilestarikan bahkan hingga masa kini seperti yang ditunjukkan Kabinet Persatuan Nasional (1999-2001). Lalu bagaimana sejarah mengapa di Malaysia tidak bisa dipersatukan? Seperti kata ahli sejarah tempo doeloe, semuanya ada permulaan. Untuk menambah pengetahuan dan meningkatkan wawasan sejarah nasional, mari kita telusuri sumber-sumber tempo doeloe..